Kabupaten Sukabumi, jubirtvnews.com – Proyek Pembangunan Tambak Udang di Pantai Minajaya, Desa Buniwangi, Kecamatan Surade Kabupaten Sukabumi, oleh PT Berkas Semesta Maritim atau PT BSM, terus memperlihatkan progresnya.
Proyek yang sebelumnya memunculkan polemik di tengah masyarakat, yang dimana salah satunya terkait perizinan, akhirnya memunculkan kejelasan.
Pasalnya, dalam audiensi ulang dilakukan di DPRD Kabupaten Sukabumi pada hari Kamis, 6 Maret 2025, antara komisi 1, Pihak Perusahaan, dan dinas terkait, PT BSM, mendapatkan angin segar dalam kelangsungan pembangunan tambak udang tersebut, khususnya terkait perizinan.
Berita Video Selengkapnya:
Reporter: Muri
Editor Video: Asrul