Antisipasi Bencana Tsunami di Batu Bintang Jayanti Sukabumi, Warga Simulasi Penyelamatan Dini

Jayanti
Warga Jayanti Mempraktekan Simulasi Bencana Tsunami di Pantai Batu Bintang Kabupaten Sukabumi, Minggu, 26 Mei 2024. | Foto: Muri

PALABUHANRATU, jubirtvnews.com – Pemerintah Desa Jayanti bersama Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten dan Provinsi Jawa Barat, menggelar Simulasi Bencana Tsunami di Pantai Batu Bintang Kabupaten Sukabumi, Minggu, 26 Mei 2024.

Pasalnya, Kabupaten Sukabumi termasuk wilayah rawan Bencana, Dan sebagian Desa Jayanti merupakan wilayah pantai yang banyak dihuni oleh warga. Oleh karena itu, Kepala Desa Jayanti, Nandang, mengajak warga untuk mempraktekan simulasi evakuasi dini, agar bisa mengantisipasi jika bencana tersebut benar terjadi.

Berita Video Selengkapnya:

 

Baca juga: Koramil Surade Kunjungi Sekolah Terisolir di Sukabumi, Berikan Bantuan Makanan dan Motivasi

Reporter: Muri

Editor Video: Asrul

Baca Juga :  Akhir Libur Idul Adha 1445 H Jadi Puncak Kunjungan Wisatawan di Geyser Cipanas Cisolok Sukabumi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *