Kabupaten Sukabumi, jubirtvnews.com – Kantor Pelayanan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Sukabumi Wilayah Surade kini pindah ke Jalan Lingkar Selatan Ruas Surade – Jampangkulon, tepatnya di pinggir Kantor Desa Citanglar, Kecamatan Surade, Kabupaten Sukabumi.
Diketahui sebelumnya, kantor pelayanan UPTD Dukcapil ini berlokasi di Kampung Cihideung, Kelurahan Surade, Kecamatan Surade, Kabupaten Sukabumi tepatnya di belakang Pasar Surade.
Berita Video Selengkapnya:
Baca juga: Pasca Bencana Alam, Kabupaten Sukabumi Siap Tampung Wisatawan di Libur Nataru
Reporter: Candra
Editor Video: Asrul