Musrenbang Kecamatan Surade, Dewan Erpa Aris Siap Dorong Aspirasi Masyarakat ke Tingkat Kabupaten

Anggota Komisi I DPRD Kabupaten Sukabumi dari Dapil 6, Erpa Aris Purnama, menegaskan pentingnya perencanaan pembangunan yang melibatkan seluruh elemen masyarakat dalam Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) RKPD 2026 tingkat Kecamatan Surade, pada Kamis, 13 Februari 2025.

Musrenbang Kecamatan Surade, Dewan Erpa Aris Siap Dorong Aspirasi Masyarakat ke Tingkat Kabupaten | Foto: Yandi Candra

Kabupaten Sukabumi, jubirtvnews.com – Anggota Komisi I DPRD Kabupaten Sukabumi dari Dapil 6, Erpa Aris Purnama, menegaskan pentingnya perencanaan pembangunan yang melibatkan seluruh elemen masyarakat dalam Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) RKPD 2026 tingkat Kecamatan Surade, pada Kamis, 13 Februari 2025.

Baca Juga :  Viral Ibu Dikurung Anak Karena ODGJ di Surade, Kemensos Turun Tangan Berikan Bantuan

Musrenbang ini berlangsung di Kelurahan/Kecamatan Surade,dengan mengusung tema “Pemantapan Kesejahteraan Masyarakat Kabupaten Sukabumi” yang bertujuan mewujudkan sinergi antara aspirasi masyarakat dengan rencana pembangunan daerah.

Baca Juga :  Musrenbang Kecamatan Cimanggu, Usung Pemantapan Kesejahteraan Masyarakat Kabupaten Sukabumi

Berita Video Selengkapnya:

Reporter: Yandi Candra

Editor Video: Asrul

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

error: Content is protected !!