Gandeng PLN & UMMI, PWI Kabupaten Sukabumi Edukasi Jurnalistik di SMAN 1 Jampangkulon

Kegiatan ini diselenggarakan bertepatan dengan peringatan Hari Pers Nasional (HPN) 2025, Selain bertujuan untuk memberikan wawasan jurnalistik kepada para pelajar, kegiatan ini juga mengajak mereka untuk berpartisipasi dalam peringatan HPN dengan mengikuti lomba jurnalistik yang diadakan oleh PWI Kabupaten Sukabumi.

Gandeng PLN & UMMI, PWI Kabupaten Sukabumi Edukasi Jurnalistik di SMAN 1 Jampangkulon. | Foto: Yandi Candra

Kabupaten Sukabumi, jubirtvnews.com – PWI Kabupaten Sukabumi menggandeng PLN dan Universitas Muhammadiyah Kabupaten Sukabumi melakukan Sosialisasi Dan Edukasi Tentang Jurnalistik Pada Pelajar SMAN 1 Jampangkulon, Kamis, 23 Januari 2025.

Baca Juga :  Anang Janur Tampung Aspirasi Masyarakat Jampangkulon

Kegiatan ini diselenggarakan bertepatan dengan peringatan Hari Pers Nasional (HPN) 2025, Selain bertujuan untuk memberikan wawasan jurnalistik kepada para pelajar, kegiatan ini juga mengajak mereka untuk berpartisipasi dalam peringatan HPN dengan mengikuti lomba jurnalistik yang diadakan oleh PWI Kabupaten Sukabumi.

Baca Juga :  Bumbu Rujak Kering Nuansa Fruits, Produk UMKM Unggulan Asal Surade

Berita Video Selengkapnya:

Reporter: Yandi Candra

Editor Video: Asrul

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *