Sukabumi, jubirtvnews.com – Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Sukabumi membantah adanya keterlibatan dalam dugaan manipulasi data siswa peserta Olimpiade Sains Nasional (OSN) tahun 2024, yang dilakukan oknum pendidik disalah satu Sekolah Dasar (SD) swasta di Kecamatan Cisaat.
Disdik melalui Kepala Bidang Sekolah Dasar (SD), Agus, menjelaskan bahwa Dinas tidak mempunyai kewenangan dalam proses pendaftaran peserta OSN, karena dilakukan langsung oleh pihak sekolah secara online melalui link yang disiapkan Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek).
Berita Video Selengkapnya:
Reporter: Muri
Editor Video: Asrul