Sukabumi, jubirtvnews.com – Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Sukabumi melakukan perbaikan di Ruas Jalan Jenderal Sudirman, Kelurahan Palabuhanratu, Kecamatan Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi.
Hal itu dilakukan dalam upaya mengantisipasi terjadinya potensi kerusakan parah akibat lalu lintas kendaraan yang semakin meningkat, terutama dengan beban berat.
Menurut Pengawas Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Sukabumi, Sumedi, perbaikan dilakukan sepanjang 2,35 kilometer, dengan rincian perbaikan overlay sepanjang 1,5 kilometer di kedua sisi jalan, serta pemeliharaan tambal sulam dari 0 hingga 500 meter dan sambungan beton badan jalan sepanjang 80 meter. Selain itu, dari beton hingga akhir sta dilakukan pemeliharaan rutin tambal sulam.
Berita Video Selengkapnya:
Baca juga: Hadiri MWC III NU Palabuhanratu; Muhammadiyah Siap Berkolaborasi Perangi Maksiat Teknologi
Reporter: Muri
Editor Video: Asrul